
Bukit Jamur merupakan salah satu bukit yang memiliki keindahan yang mirip dengan pemandangan Mahameru yang ada Kalimantan Barat, bukit ini juga bisa di katakan Mahamerunya Kalimantan Barat. Potensi wisata alam ini terletak di Desa Belangko, Kabupaten Bnegkayang Kecamatan Bumi Emas, Kalimantan Barat, Indonesia tidak jauh dari Kota Singkawang dan Dekat Dengan Malaysia, Negeri Tetangga Indonesia.
Akses untuk menuju ke sana anda dapat mengendarai kendaraan roda dua (Sepeda atau Sepeda Motor) maupun roda empat, namun untuk menuju kebukit anda haruslah mendaki, kemudian untuk sekarang parkir kendaraan masih belum di sediakan oleh pengelola, namun anda dapat menitipkan kendaraan di pemukiman penduduk yang berada di bawah kaki bukit yang sangat terkenal ini.
Tentunya apa bila kamu ingin berkunjung ke sini kamu perlu mempersiapkan diri, mempersiapkan logistik dan mempersiapkan biaya yang cukup untuk mendaki, Dengan persiapan yang matang tentunya saat mendaki kamu pasti aman dan nyaman
Halo Min info dong mengenai pengelolaan pariwisata di bengkayang, kalau memerlukan mentoring dan pembinaan pengembangan hubungi nmr ini 081332633775. Asli lulusan Pariwisata dan siap membangun pariwisata Kalbar jika di butuhkan.
Hello Juga @Supryanto_Husen, terimakasih sarannya. nanti sarannya bisa kami tampung dulu, biar bisa dan dapat dibaca oleh teman. Terimakasih